Yamaha STSJ Umumkan Pemenang Fix & Run


Sob, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) akhirnya mengumumkan pemenang dari Fix & Ride. Spesial kolaborasi yang dilakukan Yamaha STSJ dengan Maxwax Communal Space untuk memodifikasi Aerox dengan gratis.



Setelah melalui seleksi yang panjang, akhirnya terpilih satu orang pemenang yaitu Jaka asal Surabaya dengan akun instagram @jeckyndutz yang beruntung mendapatkan modifikasi gratis motor Aerox nya. 

“Awalnya saya mendengar informasi Fix & Ride dari teman2. Saya juga tidak menyangka bahwa motor standart saya bisa menjadi pemenang,” Ujar Jaka

Jaka yang berprofesi sebagai ojek online sejak tahun 2016 tidak menyangka bahwa dirinya berhasil menjadi pemenang dari Fix & Ride. Dirinya mengungkapkan bahwa sudah menggunakan Aerox dari tahun 2018 dan bercita-cita untuk melakukan modifikasi terhadap motor kesayangannya.

“Terimakasih Yamaha STSJ atas kesempatannya, saya tidak sabar untuk melihat hasil modifikasi motor saya,” Tambahnya.

Penasaran seperti apa hasil modifikasi Aerox milik Jaka?

Ikuti terus perjalanan Jaka dan Aerox nya di instagram @Yamahafriends dan Youtube Yamaha Friends.

#Gaspol!

Iklan

1 thought on “Yamaha STSJ Umumkan Pemenang Fix & Run

  1. Ping balik: Yamaha STSJ Umumkan Pemenang Fix & Run - Jatimotoblog

Terimakasih komenya,maaf kalau ndak bisa bales satu persatu :D

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s