Kondisi ban Valentino Rossi saat GP Jerez bener-bener hancur, finish ke10 itu sudah bagus.

Sob,dua pembalap Yamaha MotoGP memperoleh hasil yang kurang bagus saat balapan di Sirkuit Jerez pada minggu (7/5) kemarin. Maverick Vinales mampu finis ke 6 sedangkan Valentino Rossi hanya mampu finis ke 10. Usai balapan Maverick Vinales mengatakan jika motornya memiliki masalah pada settingan ban.

Baca lebih lanjut

Dani Pedrosa juara MotoGP jerez 2017, Rider Yamaha terkendala ban.

Sob,podium MotoGP jerez 2017 diborong oleh Rider tuan rumah Spanyol yaitu Dani Pedrosa, Marc Marquez dan Jorge Lorenzo. Sejak sesi latihan bebas Dani Pedrosa memang menunjukkan catatan waktu terbaik, berlanjut saat race pembalap dengan nomor lambung 26 ini tidak tersentuh oleh pembalap lainnya.

Baca lebih lanjut

MotoGP Amerika 2017 : Marc Marquez juara, Valentino Rossi Pimpin klasemen sementara.

Sob, MotoGP seri Amerika adalah seri ketiga MotoGP musim 2017, di sirkuit ini Marc Marquez berhasil empat kali pole dan empat kali juara, semakin sempurna Setelah Marc Marquez berhasil menjuarai seri ketiga MotoGP musim 2017, dengan juara seri kali ini berarti Marc Marquez berhasil lima kali posisi dan berhasil 5 kali juara sebuah rekor yang cukup bagus.


Mengawali balapan dari posisi terdepan Marc Marquez tidak langsung memimpin balapan, justru rekan setimnya Dani Pedrosa yang peta dari posisi keempat langsung melesat dan memimpin balapan hingga beberapa lap.

Pedrosa yang menggunakan bahan kombinasi medium dan hard pemimpin balapan diikuti Marc Marquez, Maverick Vinales dan Valentino Rossi.Namun Maverick Vinales harus menelan pil pahit karena terjatuh saat mencoba mendekati Marc Marquez, Sangat disayangkan karena diharapkan Maverick Vinales mampu bersaing head to head dengan Marc Marquez.

Marc Marquez sempat mengalami kesulitan untuk menyalip Dani Pedrosa dikarenakan ban yang digunakannya adalah ban tipe hard untuk depan dan belakang, hingga akhirnya di pertengahan balapan Marquez sudah mendapatkan suhu yang ideal sehingga dia lebih berani untuk menekan motornya.

Marc Marquez berhasil mengambil posisi satu dan memimpin balapan, sementara itu Dani Pedrosa Berada di posisi kedua dan menjadi incaran dari Valentino Rossi.

Dani Pedrosa sedikit mengurangi tekanan motornya dikarenakan grip ban sebelah kanannya sudah mulai tidak bekerja maksimal, hal ini dimanfaatkan oleh Valentino Rossi untuk merebut Posisi kedua. Akhirnya Valentino Rossi berhasil merebut Posisi kedua dan langsung lebarkan jarak dari Dani Pedrosa saat balapan menyisakan 2lap.Jarak Marc Marquez sudah terlalu jauh meninggalkan Valentino Rossi dan Dani Pedrosa hingga akhir balapan.


Akhirnya Marc Marquez berhasil finis pertama menjuarai GP Amerika. Pasca race saat di wawancara Rossi mengatakan bahwa dirinya menyadari jika Dani Pedrosa sudah pada limitnya dan itu adalah kesempatan yang baik untuk menyalipnya.

Hal itu diamini oleh Dani Pedrosa yang mengatakan bahwa grip ban motornya khususnya sebelah kanan sudah tidak bisa bekerja maksimal sehingga dirinya harus sedikit mengurangi tekanan agar bannya mampu bertahan di sisa lap yang ada.

Posisi klasemen sementara Valentino Rossi berhasil menjadi pemimpin.

Semoga bermanfaat.


MotoGP Amerika : Marc Marquez pole posisi, Maverick Vinales dan Rossi terlibat insiden.

Sob, MotoGP sudah masuk seri ketiga yang akan berlangsung di sirkuit yang ada di Texas Amerika. Sirkuit ini terkenal dengan sirkuit yang  stop and go sangat cocok dengan Marc Marquez dan Honda rc213v.

Marquez yang sempat terjadi saat free practice berhasil mencatatkan waktu 2 menit 2,741 detik dengan raihan top speed 333 km per jam berhak mendapatkan pole posisi. Marquez berhasil mempertahankan catatan bagusnya di Austin.

Baca lebih lanjut

Honda RC213V sekarang juga pasang “sayap” winglets.

image

Sob,hari ini adalah tes dilakukan oleh para rider motogp yang berlangsung di Sirkuit Losail Qatar.
Ada yang menarik nih sob….sekarang Motor tunggangan Marc Marquez mengikuti jejak Ducati dan Yamaha. Baca lebih lanjut

Alex Marquez tunggangi motor Marc Marquez sebagai penghargaan.

image

Sob,dua bersaudara Marc Marquez dan Alex Marquez keduanya adalah juara dunia musim ini (2014).
Alex Marquez berhasil menjadi juara dunia moto3 setelah unggul 2 poin atas Jack Miller yang musim depan naik kelas di Motogp di tim CWM LCR Honda.
Baca lebih lanjut

Marc Marquez berhak atas BMW M Award 2013.

image

Sob,selain berkesempatan untuk menjadi juara dunia dihari minggu nanti malam,pembalap tim Repsol Honda Marc Marquez mendapatkan penghargaan BMW M Award karena Marques tampil sebagai peraih pole terbaik dimotogp musim 2013,dengan memenangi pole sebanyak 9 kali ditambah dengan enam kali start dari barisan terdepan 🙂

image

Penyerahan kunci BMW M6 Coupè diserahkan langsung oleh Thomas Schamera selaku Direktur pemasaran BMW.
Peehh jan jozz tanan ya sob,ngomong² kalau juara dunia apa ya hadiahnya 🙂 ? Pecel segudang kali ya.. 😉

Blitar Kota Patria 🙂

Motogp : Duo Yamaha akan gunakan seamles gear box di FP1 Jum’at besok.

tim yamaha misano 2013.jpg
Sob,kedua rider ”Yamaha” Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi akan gunakan Seamless Shift Gearbox di FP1 Jum’at besok.
Mereka sangat senang akhirnya bisa menggunakan teknologi ini setelah beberapa kali mengetesnya di Brno bualan agustus lalu.Gearbox baru ini tidak hanya membuat semakin cepat memindahkan percepatan tetapi juga membuat motor lebih stabil. Baca lebih lanjut

Warm Up Motogp Catalunya Rossi catat waktu baik.

image

Sob,sesi warm up 3 pembalap yamaha yaitu Crutchlow,Lorenzo dan Rossi mampu mengisi urutan  1-2 dan 3.
Ini hanyalah Warm up,hanya untuk memastikan settingan motor bukan race sesungguhnya,bisa jadi ad pembalap yang sengaja selow karena sudah yakin akan kemampuan motornya.IMHO 🙂
Boleh saja saat warm up Marc Marquez nyantai dan berada di urutan ke8,tapi saat race hasilnya pasti akan lain,bisa-bisa malah juara 🙂

10 Pembalap tercepat warm up.
No-Pembalap-Waktu
1- Cal Crutchlow – 1menit 42.270 detik.
2- Jorge Lorenzo – 1menit 42.271 detik.
3- Valentino Rossi – 1menit 42.667 detik.
4- Dani Pedrosa – 1menit 42.672 detik.
5- Nicky Haidem – 1menit 42.722 detik.
6- Alvaro Bautista – 1 menit 42.970 detik.
7- Andrea Dibizioso – 1menit 43.042 detik.
8- Marc Marquez – 1menit 43.227detik.
9-Stefan Bradl – 1menit 43.374 detik.
10- Andrea Iannone -1menit 43.479detik.

Posted by Rudy SouL

Kualifukasi Motogp Catalunya Pedrosa pole posisi,Crutchlow geser Lorenzo di menit akhir.

image

Sob,Balapan motogp seri Catalunya akan di pimpin Dani pedrosa yang memang tampil bagus saat kualifikasi 2.
Cal Crutchlow,pembalap satelit Yamaha oni mampu mampu menggeser posisi Jorge Lorenzo disisa menit tetakhir,Jorge Lorenzo sepertinya tidak menduga posisinya akan di geser oleh Cal Crutchlow.
Baca lebih lanjut